Reticular Activating System (RAS), HIPNOTIS

Hipnotis, Reticular Activating System (RAS)  

pelatihan dan Belajar Hipnotis privat - RAS

RAS Merupakan Gerbang Awal menuju pikiran bawah sadar,  yang merupakan sekumpulan sel yang terletak didaerah occipital lobe yang bekerja 24 Jam nonstop menyortir semua informasi sensorial yang diterima oleh orak kita.  Bila suatu Informasi dinilai tidak penting maka informasi ini akan diabaikan atau dibuang keluar dari pikiran kita.

Masuknya informasi bisa dari mana saja, umumnya melalui berbagai panca indera kita, pendengaran, penciuman, perasaan, pengecapan  dan penglihatan. Bisa dibayangkan jika didalam diri kita tidak ada yang namanya RAS maka hanya butuh waktu beberapa jam untuk memenuhi seluruh orak kita dengan semua informasi, entah informasi itu penting atau tidak. Bila sebuah informasi dirasa penting maka akan dimasukan kedalam Pikiran Bawah Sadar.

Tahukah kita bahwa setiap harinya kita mengalami jutaan kejadian, namun kita tetap bisa hidup dan berbipikir normal. Contoh begini; Anda kemarin siang tidak sengaja bersenggolan bahu dengan seseorang yang tidak Anda kenal di Mall. Kejadian tersebut dinilai otak sebagai kejadian yang tidak penting maka kejadian tersebut akan segera dilupakan. 

Berbeda hasilnya, jika Anda bertabrakan badan dengan sahabat lama Anda yang lama tidak berjumpa, yang dulunya adalah teman bermain anda ketika kecil dan dia pindah saat SMP, minum kopi bersama, melepas kangen, ketawa lepas dan bertukar cerita soal kehidupan Anda. Karena Kejadian itu memuat unsur emosi yang dianggap penting dan berkesan oleh otak Anda, maka RAS akan megolongkannya sebagai long term memory yang akan dimasukan kedalam Pikiran Bawah Sadar Anda, sehingga sampai kapapun kejadian ini akan sangat sulit terlupakan dalam kehidupan Anda.

Lalu bagaimana proses atau cara kerja pikiran? Bagaimana cara dia bisa memilah dan menghubungkan semua informasi yang kita terima? Sebenarnya selian pikiran kita terbagi menjadi dua yakni Pikiran Sadar dan Bawah Sadar, lebih jauh lagi setidaknya ada 4 bagian lagi . Baca Lebih lengkapnya disini >>Cara Kerja Pikiran 

Ingin Belajar Hipnotis tatap muka dan langsung praktik baik dikelas maupun dijalan?
Silahkan klik link berikut >>Pelatihan Hipnotis